Musrenbang Terintegrasi Provinsi Sumbar, Pemkab Pasbar Raih Tiga Penghargaan

Kamis, 18 April 2024, 21:15 WIB | Kabar Daerah | Kab. Pasaman Barat
Musrenbang Terintegrasi Provinsi Sumbar, Pemkab Pasbar Raih Tiga Penghargaan
Sekda Pasbar, Hendra Putra menerima penghargaan dari Gubernur Sumbar, Mahyeldi pada kegiatan Musrenbang Terintegrasi Provinsi Sumbar di Padang, Kamis. (robbi irwan)

Sinkronisasi antara dokumen perencanaan dengan inovasi yang dirancang merupakan penilaian yang paling utama.

"Berbagai upaya untuk memperbaiki dokumen perencanaan serta meningkatkan peran inovasi yang sesuai dengan tema pembangunan menjadi fokus kami," kata Ikhwanri.

Selanjutnya, terkait peningkatan kinerja stunting telah dilakukan pemadanan data antara data stunting dengan data kemiskinan, serta melibatkan semua unsur untuk berkolaborasi seperti tokoh adat dan tokoh agama, dan berbagai langkah strategis lainnya.

Baca juga: Tim BB POM, Bappelitbangda Sumbar dan Peneliti Unand Tinjau Keamanan Pangan Gula Merah dari Nila Sawit

"Kami optimistis, angka stunting dan kemiskinan dapat kita tekan jika dilakukan secara kolaborasi," pungkas Ikhwanri. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Robbi Irwan
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI