Hari Terakhir Libur Lebaran, 3405 Penumpang Berangkat dari BIM Menuju 9 Bandara Tujuan
"Load Factor untuk kedatangan mencapai 70,43 % (domestik) dan 89,54 % (internasional). Sedangkan keberangkatannya mencapai 98,29 % (domestik) dan 88,81 % (internasional)," urai Fendrick.
Para penumpang yang berangkat dari BIM ini, ungkap dia, menuju 1 tujuan internasional yakni Kuala Lumpur (KUL).
Sedangkan tujuan domestik, Jakarta Sukarno Hata (CGK), Halim Perdana Kusuma (HLP), Kualanamu International Airport (KNO), Batam Airport (BTH), Bandara SSK II (PKU), Surabaya Airport (SUB).
Baca juga: Libur Lebaran Berjalan Kondusif, Mahyeldi: 52 Kepala OPD se-Sumbar Rutin Melaporkan Kondisi Terakhir
Juga melayani penerbangan perintis yakni menuju Bandar Udara Mentawai (RKI) dan Bandar Udara Lasondre (LSE) di Nias Selatan. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Potensi Pertanian dan EBT Sumbar Belum Tergarap, Audy Joinaldy: Pemerintah Terkendala Hilirisasi dan Investasi
- Polda Sumbar Tanam Jagung Manis untuk Sukseskan Asta Cita Presiden Prabowo, Ini Harapan Muhidi
- Pemprov Sumbar dan BPH Migas Sepakat Pertajam Pengawasan Penyaluran BBM dan Gas
- Nilai Proyek Fly Over Sitinjau Lauik Tembus Rp2,7 Triliun, Audy: Melalui Skema KPBU Bank Nagari Sanggupi Rp500 Miliar
- Dharmasraya Alami Deflasi Periode Oktober 2024