Ini 11 Tempat Wisata di Bukittinggi Rekomendasi Wali Kota, No 10 Diminati Anak Muda dan Diresmikan Menteri
10.Stasiun Lambuang
Nah, meskipun baru diresmikan beberapa waktu lalu oleh Menteri BUMN Erick Thohir, saat ini Stadium Lambuang yang berada di bekas stasiun kereta api Kota Bukittinggi sangat populer.
Konsep kuliner dihadirkan di bangunan yang sangat monumental ini. Tak salah, Stasiun Lambuang menjadi destinasi wisata kuliner utama Kota Bukittinggi saat ini.
11, Jam Gadang
Tak lengkap rasanya liburan di Bukittinggi tanpa mengunjungi Jam Gadang, ikon kota yang megah dan bersejarah.
Jangan lupa untuk mengabadikan momen berharga Anda di depan Jam Gadang yang megah.
Demikian lah 11 tempat wisata menarik yang dapat Anda kunjungi saat liburan di Bukittinggi.
Selamat menikmati liburan Anda dan jangan lupa untuk membawa pulang kenangan yang berharga dari kota yang penuh pesona ini. (*)
Penulis: Hamriadi
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Bukittinggi masih jadi Destinasi Wisata Favorit, Ini Indikatornya
- Pjs Wako Bukittinggi Gagas Bunyi Lonceng Jam Gadang Bisa Terdengar Jauh
- Bukittinggi akan Bangun Museum Scientific Sejarah Alam Bawah Tanah, Pjs Wako Lobi Kemanparekraf
- Pjs Wako Bukittingi Evaluasi dan Konsolidasi Program Pariwisata dan Ekraf
- Wako Bukittinggi Nikmati Eksotisme Wisata Tabiang Barasok Bukik Apik Puhun