Waspada! BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca untuk Tanggal 12 dan 13 April 2024, Ini Daerahnya

Jumat, 12 April 2024, 11:45 WIB | News | Provinsi Sumatera Barat
Waspada! BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca untuk Tanggal 12 dan 13 April 2024, Ini...
Infografis.

Selanjutnya, pada Siang-Sore hari, kondisinya Berawan -- Hujan Ringan; Potensi hujan sedang-lebat di wilayah Pasaman Barat, Pasaman, Agam, Padang Pariaman, Pariaman, Kabupaten Solok, Sijunjung, Dharmasraya dan Solok Selatan.

Pada Malam hari, Berawan - Hujan Ringan; Potensi hujan sedang-lebat di wilayah Tanah Datar, Solok, Sawahlunto, Solok Selatan.

Diniharinya, kondisi berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Pasaman Barat, Agam, Padang Pariaman, Pariaman, Padang.

Baca juga: PUSINDOK Unand Inisiasi Penelitian Industri Media Online di Sumatera Barat, Ini Tanggapan Peserta FGD

Sementara, Suhu Udara pada angka 19-31C, Kelembaban Udara 75-98 persen dan angin bertiup dari Timur ke Selatan dengan Kecepatan 10-32 Km/jam/

Walaupun begitu, BMKG merilis peringatan dini cuaca tanggal 13 April 2024 ini karena potensi hujan intensitas sedang-lebat dapat disertai petir/kilat dan angin kencang pada sore hari di wilayah Pasaman Barat, Pasaman, Agam, Padang Pariaman, Pariaman, Kabupatean Solok, Sijunjung, Dharmasraya, Solok Selatan.

Pada malam harinya, potensi terjadi di wilayah Tanah Datar, Solok, Sawahlunto, Solok Selatan dan sekitarnya. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI