Jadi Piloting Sekolah Sehat, Kantin Kasih Sayang SMPN 8 Padang Sediakan Makanan Gratis
Di samping itu, pihak sekolah juga menyediakan air minum di dalam galon di sejumlah titik, yang dapat dimanfaatkan oleh seluruh pelajar.
"Cukup bawa botol air minum, jadi kita juga sekaligus mendukung program pengurangan sampah plastik," ujarnya.
Untuk program Sekolah Sehat lainnya, tambah Ratnawati, pihaknya setiap sebulan sekali melakukan olahraga bersama, serta pemeriksaan kesehatan gratis yang dilakukan oleh pihak Puskesmas Andalas, sekaligus memberikan tablet tambah darah bagi para pelajar putri.
"Intinya, dalam kegiatan gerakan Sekolah Sehat, harus melakukan 3 S, yakni Sehat gizi, Sehat fisik dan Sehat imunisasi," pungkasnya. (*)
Penulis: Veri Rikiyanto
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya