Sumbar Bantu Solsel Rp7 Miliar untuk Penyelenggaraan MTQ ke40, Mahyeldi: Jangan Sampai Ada Masalah
Pada rapat itu, juga dibahas petunjuk teknis bagi calon peserta yang disampaikan oleh LPTQ Sumbar.
Petunjuk teknis berikut jadwal seluruh rangkaian MTQ, nantinya akan diumumkan bersamaan dengan peluncuran logo MTQ Nasional tingkat Provinsi Sumbar ke-40 Tahun 2023.
Mahyeldi mengingatkan, penyelenggaraan MTQ tidak hanya perlu sukses secara penyelenggaraan tapi juga mesti sukses secara pertanggung jawaban keuangannya.
Baca juga: Mahyeldi Jalani Cuti Kampanye Pilkada, Fasilitas Dinas Diserahkan ke Plt Gubernur
"Kita mesti hati-hati dalam menggunakan uang negara. Jangan sampai nanti setelah penyelenggaraan, ada permasalahan yang tersisa, apalagi yang berkaitan dengan hukum. Jangan sampai terjadi hal demikian," tutup Mahyeldi. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Majelis BPSK Padang Temui Wakil Ketua DPRD Sumbar, Ini yang Dibicarakan
- Debat Pamungkas Pilgub Sumbar Diwarnai Saling Sindir dan Isak Tangis
- Pemprov Sumbar Bangun Sinergisitas Pemungutan Opsen Pajak Daerah
- 202 Personel Protokol Ikuti Bimtek, Ini Arahan Andri Yulika
- Pemprov Sumbar akan Bangun Kantor MUI 5 Lantai, Telan Dana Rp24 Miliar