Puskesmas Andalas Ikuti Survey Reakreditasi 2023, Target jadi Puskesmas Paripurna
"Di akreditas, kita menyadari porses sangat penting diterapkan, sehingga hasil menjadi lebih baik dan menjamin mutu layanan dan keselamatan pasien."
"Setiap pelayanan yang dilakukan harus ada regulasi, SOP, ada kerangka acuan kegiatan kemudian bukti telusur dari pelaksanaan kegiatan tersebut," papar Weni
Diakreditasi inilah, tutur Weni, diuji kerjasama dan kekompakan tim Puskesmas dalam melaksanakan program dan pelayanan kesehatan sesuai standar terhadap masyarakat.
"Sebagai Puskesmas percontohan di Kota Padang, Puskesmas Andalas dengan segala daya dan upaya berusaha untuk bisa mencapai status akreditasi paripurna," pungkas Weni. (vri)
Penulis: Veri Rikiyanto
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya