Penyalahgunaan Data Kependudukan,: Warga ATTS Tercatat jadi Penunggak Kredit Atas Pinjaman yang Tak Pernah Dilakukan

Selasa, 28 Februari 2023, 06:54 WIB | Kabar Daerah | Kota Bukittinggi
Penyalahgunaan Data Kependudukan,: Warga ATTS Tercatat jadi Penunggak Kredit Atas...
Abdurrahman, seorang warga Kota Bukittinggi yang tinggal di Jl Cindur Mato, Kelurahan Aur Tajungkang Tengah Sawah (ATTS), Kecamatan Guguk Panjang (GP), tercatat sebagai penunggak kredit yang tak pernah ia pinjam. (hamriadi)

Pengecekan data yang belum dilakukan menurut Dezi Asria itu terkesan sebuah alibi mengelak memberikan keterangan kepada wartawan.

Soalnya, pada Senin (23/2/2023) lalu, Dezi Asria mengaku akan memberikan keterangan setelah mencek data nama orang meminjam di Bank Mandiri yang namanya tidak sesuai dengan NIK tersebut.

Setelah memberi waktu selama hampir sepekan, tepatnya pada Senin (30/2/2023), Dezi Asria kembali beralasan belum mencek data sehingga tidak bisa memberikan keterangan kepada wartawan. (ham)

Baca juga: Pjs Wako Bukittinggi Tinjau Pelaksanaan Gebyar Pelayanan Dukcapil Prima, Ini Arahannya

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI