673 Mahasiswa Polteks Padang akan PKL di Agam, Ini Pesan Bupati
"Karena dengan mereka turun ke lapangan, bisa berikan pencerahan bagaimana menerapkan pola hidup sehat pada masyarakat," katanya.
Bahkan, katanya, secara langsung juga akan meningkatkan SDM yang menjadi salah satu program prioritas bagi Pemkab Agam.
Pada kesempatan itu, bupati yang akrab disapa AWR beri reward khusus pada seorang dosen Poltekkes Padang. Reward berupa baju merah berlogo Ferrari, yang menjadi ciri khas bupati AWR.
Baca juga: Satpol PP Padang Dilempari Batu Saat Tertibkan PKL Jl Permindo, 3 Terluka
Tidak hanya itu, ia juga berkesempatan beri motivasi bagi 673 mahasiswa yang akan PKL. (kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Pjs Bupati Agam Pimpin Rapat Koordinasi Jelang Pencoblosan Pemilihan Serentak 2024, Ini yang Dibahas
- Pjs Bupati Agam: Penguatan SDM harus Sejalan dengan Kebutuhan Era Digital
- Sekda Agam Tandatangani Perjanjian Kerjasama Pemungutan Opsen Pajak dengan Pemprov Sumbar
- Pjs Bupati Agam Hadiri Rapat Mendagri Bersama Komisi II DPR RI, Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024
- Ketua Pengadilan Tinggi Padang Kunjungi Pemkab Agam, Ini yang Dibicarakan