IIDI Padang Bantu 10 Ibu Hamil dengan Makanan Tambahan, Ini Targetnya
Kepala Puskesmas Padang Pasir, dr Winanda menjelaskan, peserta program merupakan ibu hamil yang berada di wilayah kerja Puskesmas.
"Berdasarkan data dari pembina wilayah, mereka merupakan ibu hamil Kekurangan Energi Kronis (KEK) dan aneimia, yang merupakan faktor terjadinya kelahiran Stunting," terang Winanda. (vri)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Ketua DPRD Sumbar Ingatkan Siswa SMAN 16 Padang Jauhi Tawuran, Narkoba dan Pergaulan Bebas
- Wakil Ketua DPRD Sumbar Dinobatan jadi Pembina Youth Healthycare Padang
- Poster Promosi Film dengan Deskripsi Sadisme Terpajang di Pinggir Jalan Olo Ladang
- Bhabinkamtibmas Kelurahan Surau Gadang Ingatkan Bahaya 3C di SDN 10
- HJK Padang ke-355; Musfi Yendra Tokoh Termuda Terima Pin Emas dan Penghargaan
Dua Pengedar Ganja dan Sabu Dibekuk, Barang Bukti Capai 30 Kg
Gaya Hidup - 13 November 2024
PPI dan Pemko Bukittinggi Gelar Paskibraka Competition 2024
Gaya Hidup - 05 November 2024