200 Mahasiswa Asal Mentawai Telah Kuliah di Unisbar

Kamis, 11 Agustus 2022, 19:31 WIB | Kabar Daerah | Kab. Mentawai
200 Mahasiswa Asal Mentawai Telah Kuliah di Unisbar
Rektor Unisbar, Hj.Nurtati dan jajaran, foto bersama dengan pejabat Pemkab Mentawai usai gala Diner yang diadakan baru-baru ini di gedung Bappeda.

Nurtati merinci kelima kampus itu masing-masing STIE, STIKES Nan Tongga, Institut Sumatera Barat, dan Akademi Kebidanan Pasaman Barat.

"Unisbar, saat ini sudah Profit Oriented dan kami melakukan pengabdian dari ini dan akan berlanjut terus kedepannya," ungkap dia.

Pada malam itu juga ditandatangani Perjanjian kerjasama MoA antara Unisbar dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Mentawai, Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Pengendalian Penduduk dan keluarga Berencana (PMDP2KB). (dni)

Baca juga: Sumbar Raih Pendapatan 3,5 Juta Dollar Amerika dari Perdagangan Karbon, Ini Rencana Plt Gubernur

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI