Gempa 5,3 SR di Pasbar

Selasa, 06 Oktober 2015, 17:22 WIB | Wisata | Kab. Pasaman Barat
Gempa 5,3 SR di Pasbar
Ini lah lokasi gempa berkekuatan 5,3 SR di Pasbar, Selasa (6/10/2015). (istimewa)

VALORAnews -- BMKG melansir, gempa berkekuatan 5,3 skala richter (SR) terjadi Rabu (6/10/2015), sekitar pukul 15:44WIB. Pusat gempa beradas di 136 km barat daya Pasaman Barat dengan kedalaman 65km.

Sebagian masyarakat Pasaman Barat, tak merasakan gempa yang cukup keras terasa itu, jika tidak tengah berada di gedung bertingkat. Selain itu, jejaring sosial facebook maupun twitter, juga dijadikan warga sebagai ajang saling berbagi informasi soal gempa.

Debat kusir kadang mewarnai posting tentang gempa di jejaring sosial. Karena, memang tak semuanya bisa terasa saat gempa datang menggoncang. (kyo)

IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI