Pengcab JMSI Bukittinggi Dilantik, Erman Safar: Ayo Berkolaborasi Menepis Hoaks
"Untuk itu, kepada seluruh insan pers dan media yang ada di Bukittinggi dan sudah jadi mitra Pemko, segeralah menulis berita yang merujuk fakta serta berimbang, sehingga bisa memiliki rating tinggi nantinya. Jangan ikut membikin berita hoaks, karena itu termasuk fitnah medsos. Itu ada hukumnya, baik di dunia maupun akhirat nanti," tegas Erman Safar.
Setelah pelantikan, Erman Safar dianugerahi sebagai Tokoh Muda Inspiratif oleh Pengda JMSI Sumbar. Apresiasi ini diberikan, atas keberhasilan alumni Fakultas Hukum Unpad ini jadi kepala daerah di usia relatif muda.
Diketahui, Erman Safar lahir 13 Mei 1986, dilantik di usia 35 tahun sebagai wali kota Bukittinggi pada 26 Februari 2021. Apresiasi ini diserahkan Mahmud Marhaba. Sementara, Ketua OKK JMSI Pusat, Ridwan Mooduto menyematkan Pin JMSI ke Erman Safar. (kyo)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- 5 Fraksi DPRD Bukittinggi Tolak Anggaran Sky Walk dan Lanjutan Pembangunan Stasiun Lambung di KUA PPAS 2025
- Pengidap HIV di Daerah Tujuan Wisata adalah Pelaku LGBT, Ini Arahan Pjs Wako Bukittinggi
- Elqadri jadi Pj Sekda Bukittinggi, Ini Pesan Wali Kota
- Ini Calon Kepala Daerah Partai Gerindra pada Pilkada Serentak 2024 di Sumatera Barat
- Staf Sekretariat KPU Bukittinggi Dicatut jadi Pendukung Calon Perseorangan, Ini Keputusan Bawaslu Setelah Terima Laporan