BKMT Lubuk Basung Gelar Taklim di Masjid Al Azhar

Senin, 14 Februari 2022, 19:16 WIB | Kabar Daerah | Kab. Agam
BKMT Lubuk Basung Gelar Taklim di Masjid Al Azhar
Ketua BKMT Agam, Yennita Andri Warman didampingi Wakil BKMT, Titik Irwan Fikri dan El Edi Busti dan penceramah dan anggota BKMT Lububasung, foto bersama usai kegiatan taklim di Masjid Al-Azhar, Ahad. (humas)

AGAM (13/2/2022) - Ketua Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Agam, Yennita Andri Warman mengapresiasi semangat Majelis BKMT Lubuk Basung karena telah meramaikan masjid Al-Azhar, dalam rangka melaksanakan wirid bulanan di kecamatan Lubuk Basung.

"Apresiasi saya untuk BKMT Lubuk Basung dan juga penceramah. Semoga, ilmu yang diberikan dapat jadi ladang amal dan bermanfaat bagi peserta taklim," harap Yennita didampingi Wakil BKMT, Titik Irwan Fikri dan El Edi Busti, di Masjid Al-Azhar, Ahad.

Kegiatan tersebut turut hadir Kemenag Agam, Ketua BAMUS Lubuk Basung dan ketua KAN Lubuk Basung.

Selain itu, Yennita berpesan, agar selalu menjaga keeratan dan persatuan serta kesatuan antar pengurus demi melaksanakan tugas organisasi yang mulia ini.

Baca juga: BKMT Kecamatan Mandiangin Koto Selayan Gelar Rapat Kerja, Ini Arahan Pengurus Daerah

Yenni berharap, wirid bulanan ini dapat menambah ilmu dan memperluas wawasan majelis taklim peserta wirid. (ham)

IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI