Hendri Septa Resmikan Pamsimas di Batu Gadang: Cakupan Ketersediaan Air Bersih Kota Padang Masih di Angka 87,6 Persen
"Sejak tahun 2015, kita sudah bisa menyiapkan 85 lokasi Pamsimas yang tersebar di 8 kecamatan dan 39 kelurahan. Saat ini, ketersediaan air bersih telah mencapai 87,6 persen. Dimana, sebagian besar telah dikerjakan Perumda Air Minum Padang," sebutnya.
Hadir di kesempatan itu, Camat Lubuk Kilangan, Elfian Putra Ifadi, Lurah Batu Gadang, Afrimen, Ketua Karang Taruna Padang, Yaldi Chaniago, Babinsa-Bhabinkamtibmas, Pengurus KAN dan Ketua RT/RW se-Kecamatan Lubuk Kilangan serta undangan lainnya. (vry)
Baca juga: PUSKESMAS Rahul Tapan Ingatkan Warga Bahaya Diare
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya