Penanganan Kasus Kesehatan Harus Berbasis Data, Ini Arahan Wako Padang
Di sisi lain, ia mengakui masih diperlukan lagi pendataan yang lebih detil terhadap keluarga sehingga dalam Rencana Aksi Daerah dan kebijakan terkait penanganan kesehatan lebih menyentuh hasil yang semestinya.
"Tahun 2018 ini kita optimalkan pendataan kesehatan keluarga untuk memantapkan rencana aksi dan kebijakan," kata Ferimulyani.
Rakerkesda yang berlangsung sejak 16 sampai dengan 18 Juli ini menghadirkan beberapa narasumber dari Kementerian Kesehatan dan Dinas Kesehatan Provinsi. Rakerkesda diikuti pejabat OPD terkait dan para camat sekota Padang. (rls/vry)
Baca juga: Mahyeldi Jalani Cuti Kampanye Pilkada, Fasilitas Dinas Diserahkan ke Plt Gubernur
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar