Pemkab Solsel Gandeng Pilot Drone Lakukan Pemetaaan Destinasi Wisata

Jumat, 30 Maret 2018, 21:24 WIB | Wisata | Kab. Solok Selatan
Pemkab Solsel Gandeng Pilot Drone Lakukan Pemetaaan Destinasi Wisata
Wakil Bupati Solok Selatan, Abdul Rahman bersama Pilot Drone Sumatera Barat, tengah mencicipi kopi ternama yang berasal dari Wonorejo. Kegiatan ini, sekaligus survei pemetaan eco tourism yang direncanakan akan berlangsung 2018 ini. (diky lesmana/valoranew

Perwakilan PDS Solok Selatan, Ferry Arieswanto menjelaskan, saat ini baru dilakukan survei untuk menentukan titik-titik mana saja yang akan dimasukan dalam pemetaan nantinya.

"Kegiatan ini nantinya, dijadwalkan akan berlangsung pada bulan Oktober nanti. Dan kami PDS tentunya akan melakukan persiapan terlebih dulu sebelum melakukan kegiatan ini. Termasuk melengkapi data-data yang ada," pungkasnya. (dky)

Baca juga: Satu Perusahaan Diminta Bina Satu Cabang Olahraga

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI