Informasi tak Ada, Akses Transportasi Sulit: 4 Nagari di Solsel Tak Ada Pendaftar Calon PPS

Selasa, 20 Februari 2018, 22:21 WIB | Wisata | Kab. Solok Selatan
Informasi tak Ada, Akses Transportasi Sulit: 4 Nagari di Solsel Tak Ada Pendaftar Calon...
Salah seorang pendaftar sebagai anggota PPS, tengah memberikan kelengkapan berkasnya sebagai calong anggota PPS di Kantor KPU Solok Selatan, Selasa (20/2/2018). (humas)

"Kami menempuh perjalanan darat melalui Kabupaten Dharmasraya dan Solok karena apabila harus melewati sungai dan melalui jalan di Solok Selatan, saat ini sedang musim hujan dan terlalu beresiko karena jalan yang rusak masih jalan tanah. Sedangkan untuk sepeda motor saja sulit lewat," cetusnya.

Ia mengaku, tidak mengetahui adanya pengumuman pedaftaran calon anggota PPS tersebut dan baru mengetahuinya sekitar dua hari yang lalu dari temannya.

"Tidak ada sama sekali informasi pengumuman pendaftaran PPS ini di daerah kami. Sebelumya, saat pendaftaran PPK, saya juga sama sekali tidak tahu menahu informasi tersebut sehingga kami terlewat dan tidak mendaftar seleksi anggota PPK itu," pungkasnya. (rls)

Baca juga: DPRD Solsel Konsultasikan Pelaksanaan Tindak Lanjut Rekomendasi DPRD atas LKPj Kepala Daerah

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI