Tambahan Dukungan Diverifikasi Faktual Kolektif: Bapaslon dari Jalur Perseorangan Ikuti Pemeriksaan Kesehatan
"Dalam pemeriksaan kesehatan ini, KPU Padang bekerjasama dengan IDI, BNN dan Himpsi. Selama dua hari kedepan, ketiga lembaga itu akan memeriksa kesehatan Syamsuar Syam-Misliza, mulai dari fisik, penyalahgunaan narkotika dan tes kejiwaan," jelas Chandra.
Sementara, Ketua IDI Sumbar, Pom Harry Satria berharap, pemilihan serentak ini bisa sesuai dengan apa yang diamanahkan undang-undang. Terutama berkaitan dengan kesehatan, tak hanya fisik tapi juga mental. "Kita ingin para pasangan calon bisa berkompetisi dalam keadaan sehat," terangnya.
"IDI menyiapkan tim ahli yang terdiri dari 17 dokter dari berbagai latar belakang keilmuan. Nanti akan dilakukan pemeriksaan fisik, laboratorium, penunjang khusus untuk hati, jantung dan lainnya. Termasuk psikiatri," ungkapnya. (rls/kyo)
Baca juga: Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar