Produksi Telur Itik di Pessel 13,5 Juta Butir per Tahun
"Untuk per butirnya, saya menjual dengan harga Rp3 ribu, kalau ambil banyak bisa Rp2.750," ujarnya.
Menyoal pembeli, terang Upiak, juga beragam. Selain asal Pessel, ada yang dari luar kabupaten dan Provinsi tetangga.
"Ada yang datang dari Pekanbaru, Jambi, Bengkulu, biasanya mereka ini membeli untuk partai besar (jumlah bamyak)," ucap Upiak.
Baca juga: HUT GOLKAR ke 60: DPD Pessel Gelar Senam Ceria Bertabur Hadiah
Data dinas terkait, di tahun 2016, populasi itik terbanyak terdapat di Kecamatan Lengayang dengan jumlah 48.854 ekor (produksi telur 268.208 kg/setara 4.291.328 butir).
Selain itu, di Kecamatan Bayang 37.400 ekor (produksi telur 205.326 kg/setara 3.285.216 butir), dan Kecamatan Batang Kapas 20.501 ekor (produksi 112.550 kg/setara 1.800.800 butir). (tsp)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Mahyeldi Perintahkan Cabdin Gelar Turnamen Sepak Bola, Juara I Diikutkan Piala Gubernur di Tahun 2024
- KEMPO: Atlet Pessel Sabet 6 Medali di Kejurda Walikota Cup Solok
- KEMPO: 20 Kensi Pessel Siap Bertarung di Kejurda Shorinji Walikota Cup Solok
- Kejurnas Dayung 2022: Siti Hasanah Sabet Posisi 3 Kelas Rowing 2.000 Meter
- Golkar Pessel Bergerak Bersama Masyarakat di Acara Jalan Santai
Pjs Bupati Agam jadi Instruktur Olahraga Rabu Pagi, Ini Pesannya
Olahraga - 20 November 2024
Ribuan Warga Padang Ikuti Senam Golkar Bersatu di GOR Agus Salim
Olahraga - 16 November 2024
Sumbar Kirim 170 Anggota Ikuti Pra-Popnas, Ini Pesan Audy Joinaldy
Olahraga - 10 November 2024