Pemkab Pessel Percantik Ruas Jalan, Upaya Kelancaran Transportasi dan Peningkatan Ekonomi
"Harapannya, roda perekonomian masyarakat akan lebih meningkat, baik itu yang bergerak di sektor pariwisata, maupun sektor prioritas lainnya (perkebunan, pertanian dan perikanan)," terang Era Sukma Munaf.
Data Pemkab Pessel, tingkat perekonomian masyarakat Pessel mulai meningkat dalam dua tahun belakangan. Baik itu sektor pariwisata maupun sektor prioritas lain.
Di sisi sektor wisata, misalnya, angka kunjungan terus meningkat di akhir pekan (weekend). Boomingnya di saat memasuki hari-hari libur nasional, seperti Idul Fitri, Idul Adha, dan tahun baru.
Liburan Idul Fitri 1438 H/2017 M lalu, misalnya, angka kunjungan mencapai 100.000 orang. Angka terbanyak disedot dua lokasi favorit, yakni Pantai Carocok Painan dan Kawasan Wisata Bahari Terpadu (KWBT) Mandeh. Wisatawan yang berkunjung pun beragam, mulai dari wisatawan lokal hingga wisatawan mancanegara. (adv)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Rekomendasi Camping Ground di Pesisir Selatan, Pemandangannya Indah Cocok Berkemah, Cuma Rp150 Ribu per Malam
- 4 Tempat Liburan di Pesisir Selatan Sumbar, 3 Diantarnya Wisata Air
- KULINER KHAS MANDEH: Gulai Ambacang Ikan Karang, Nikmatnya Bikin Lidah Bergoyang
- CAMPING di MANDEH: Mengintip Indahnya Sunset dari Dalam Kemah
- TREKKING MANDEH: Menikmati Sekeping Surga Tersembunyi, di Puncak Batu Garudo