Ranperda Perubahan APBD 2015 Disosialisasikan: Target PAD Direvisi, Pendapatan Daerah Turun Rp30,9 Miliar

Jumat, 26 Juni 2015, 15:34 WIB | News | Kota Padang
Ranperda Perubahan APBD 2015 Disosialisasikan: Target PAD Direvisi, Pendapatan Daerah...
Wako Padang, Mahyeldi, saat menyosialisasikan perubahan APBD Padang 2015, Kamis (25/6/2015), di ruang rapat Bagindo Aziz Chan, Kantor Balaikota Padang. (Humas Pemko Padang)

Berdasarkan perubahan kondisi sebagaimana yang kami kemukakan tersebut maka pada perubahan APBD 2015, pendapatan daerah ditargetkan sebesar Rp2,04 Triliun, turun sebesar Rp30,9 Miliar dari APBD awal.

"Penurunan ini disebabkan oleh adanya penyesuaian potensi terhadap pendapatan asli daerah serta penyesuaian sumber-sumber pendapatan yang berasal dari Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Pusat," terang Mahyeldi sebagaimana siaran pers yang dilansir beberapa saat lalu.

Kegiatan sosialisasi ini digelar Dinas Pendapatan Keuangan dan Aset (DPKA) Pemko Padang. Terlihat hadir di antaranya Asisten III Bidang Administrasi, Corri Saidan dan sejumlah undangan lainnya. (vri)

Baca juga: Jalan Balingka-Padang Lua Rusak Berat Akibat Pengalihan Jalan, Sumbar Hanya Sanggup Perbaiki 1 Km Audy Cari Dana ke Pusat

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI