Emzalmi Tinjau Penyebab Banjir di Dua Kelurahan di Lubeg

Selasa, 02 Agustus 2016, 20:27 WIB | News | Kota Padang
Emzalmi Tinjau Penyebab Banjir di Dua Kelurahan di Lubeg
Wawako Padang, Emzalmi memerhatikan bendungan irigasi di hulu Sungai Batu Kasek yang tak dilengkapi pintu air, dalam kunjungan ke kawasan itu, Selasa (2/8/2016). Bendungan tanpa pintu air ini diduga sebagai pemicu terjadinya banjir di sejumlah kawasan di

"Memang butuh waktu dan tidak bisa dilakukan seketika untuk penanggulangan banjir ini. Karena dalam menyelesaikan soal aliran air memang harus diperhitungkan betul sebabnya. Ada yang jangka pendek, menengah dan jangka panjang," terang dia.

"Untuk jangka pendek dalam waktu dekat di daerah ini yaitu, pembuatan bendungan pintu air. Sedangkan untuk jangka panjangnya, mungkin Sungai Batang Jirak ini bakal dinormalisasi nantinya," tambah Emzalmi. (vri/rls)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI