Dana Fasling, Warga Gunung Pangilun Langsung Goro
"Kegiatan fasling perdana di Padang Utara ini juga berbarengan dengan launching TRC Padang Utara," imbuhnya.
Sementara itu, pada kegiatan perbaikan jalan di RT 03/RT 04 Gunung Pangilun ini, selain Camat Padang Utara dan Lurah Gunung Pangilun juga turut membaur dengan masyarakat Komandan Koramil 02/Padang Barat dan Utara Feri Handra bersama anggotanya.
Lurah Gunung Pangilun Andi Amir mengatakan, kegiatan kali ini berdasarkan pengajuan warga melalui kelurahan. Masih ada beberapa kegiatan untuk perbaikan fasilitas umum di kelurahan inj termasuk untuk mengatasi banjir.
"Kita manfaatkan seoptimal mungkin dana fasling ini. Masih ada beberapa kegiatan lainnya yang diajukan warga, yaitu perbaikan drainase agar tidak banjir," sebutnya. (vri)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar