Pjs Bupati Agam Pimpin Rapat Koordinasi Jelang Pencoblosan Pemilihan Serentak 2024, Ini yang Dibahas
Kemudian, tanggal 25 November pendistribusian logistik menggunakan 29 armada dan harus sampai 1 hari sebelum pelaksanaan pemungutan suara, tanggal 27 November, ke seluruh TPS di Kabupaten Agam.
Tanggung jawab Bersama
Ketua DPRD Agam, Ilham menyatakan, kesuksesan Pilkada 2024 adalah tanggung jawab bersama.
Baca juga: Pjs Bupati Agam Hadiri Rapat Mendagri Bersama Komisi II DPR RI, Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024
"Kami berharap semua pihak, termasuk masyarakat, dapat menjaga integritas dan persatuan selama proses ini."
"Hindari isu-isu yang dapat memecah belah, dan mari kita jadikan Pilkada ini sebagai pesta demokrasi yang damai," ucapnya.
Selanjutnya, Kapolres Agam, AKBP Muhammad Agus Hidayat menegaskan komitmennya untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan Pilkada berlangsung.
"Kami telah menyiapkan langkah-langkah antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan. Kami juga mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan tidak mudah terprovokasi," katanya. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Pjs Bupati Agam: Penguatan SDM harus Sejalan dengan Kebutuhan Era Digital
- Sekda Agam Tandatangani Perjanjian Kerjasama Pemungutan Opsen Pajak dengan Pemprov Sumbar
- Pjs Bupati Agam Hadiri Rapat Mendagri Bersama Komisi II DPR RI, Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024
- Ketua Pengadilan Tinggi Padang Kunjungi Pemkab Agam, Ini yang Dibicarakan
- Ombudsman Tempatkan Pemkab Agam di Peringkat Tiga Tingkat Provinsi, Raih Skor 95,48