Sumbar Gelar Road to WIES 2025, Ini Harapan Gubernur

Minggu, 07 Juli 2024, 23:07 WIB | Bisnis | Provinsi Sumatera Barat
Sumbar Gelar Road to WIES 2025, Ini Harapan Gubernur
Gubernur Sumbar, Mahyeldi didampingi Sandiaga Uno (Menparekraf) memberikan keterangan pers pada kegiatan Road to WIES 2025 di Padang, Ahad. (humas)
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

Ia meminta pelaku industri halal di Sumbar, menjadikan WIES sebagai penyemangat untuk terus berinovasi, menghasilkan produk yang berkualitas sehingga memiliki daya saing.

Untuk memaksimalkan peluang yang telah terbuka melalui WIES, perlu kolaborasi pemerintah dan semua pemangku kepentingan lain, terutama untuk mendorong peningkatan kualitas produk yang dihasilkan industri halal di Sumbar.

Ia menilai, WIES juga memberikan peluang untuk sektor pariwisata halal Sumbar semakin dikenal dunia.

Baca juga: Mahyeldi Lantik 9 Pjs Bupati dan Wali Kota, Audy Joinaldy Ditunjuk jadi Plt Gubernur Hingga 25 November

"Berkaca dari beberapa daerah seperti Bali, Yogyakarta dan NTB, sektor pariwisata sangat laik untuk diharapkan menjadi penyokong penguatan fiskal daerah," ungkap Mahyeldi.

"Ke depan, Sumbar juga bisa jadi seperti daerah itu karena potensinya sangat besar," katanya. (*)

Halaman:
1 2
TANGGAPAN MASYARAKAT TENTANG CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PILKADA SERENTAK 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN NOMOR URUT CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG 2024