Unitas Padang Gelar Expo Kegiatan MBKM 2024
Pengunjung Booth Terbanyak untuk menilai popularitas booth peserta.
Media Sosial Terbaik untuk menilai pemanfaatan media sosial untuk mempromosikan magang.
Sementara itu, BPPTTS Unitas Padang, Ki Maihalfri mengapresiasi terselenggaranya Expo Kegiatan MBKM 2024.
Dia juga mendukung program MBKM khususnya di bidang teknologi hasil pangan. Dia menilai, kegiatan ini sangatlah positif dan bermanfaat bagi mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman langsung di dunia kerja.
"Saya berharap, program MBKM dapat terus dikembangkan dan diperluas, sehingga semakin banyak mahasiswa yang dapat merasakan manfaatnya," harap dia.
Diharapkan Maihalfri, pada Hari Ulang Tahun (HUT) Tamansiswa Padang 3 Juli 2024, para pemenang lomba di Expo Kegiatan Magang MBKM 2024 dapat diberikan hadiah sebagai bentuk apresiasi atas prestasi mereka.
"Saya yakin para pemenang lomba ini memiliki potensi yang luar biasa," tutur dia.
"Dengan memberikan hadiah, kita dapat memberikan mereka motivasi untuk terus berkarya dan berinovasi," tambahnya. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Pramuka Sumbar Miliki KTA Multifungsi, Jadi Percontohan di Indonesia, Kerja Sama dengan Bank Mandiri
- Kafilah Sumatera Barat Pertahankan Predikat Juara Umum MTQ VII Korpri Tahun 2024
- FIB Unand Tuan Rumah Seminar Nasional dan Rapat Kerja PPSI Tahun 2024
- KPU Sumbar Gelar Nobar Film Tepatilah Janji, Tonjolkan Sisi Gelap Pelaksanaan Pilkada dan Kekuatan Media Sosial
- PUSINDOK Unand Inisiasi Penelitian Industri Media Online di Sumatera Barat, Ini Tanggapan Peserta FGD
Dua Pengedar Ganja dan Sabu Dibekuk, Barang Bukti Capai 30 Kg
Gaya Hidup - 13 November 2024
PPI dan Pemko Bukittinggi Gelar Paskibraka Competition 2024
Gaya Hidup - 05 November 2024