Pj Walikota Launching Mobil Layanan Cepat LPJU dan Bus TMP Gratis Bagi ASN
Sementara itu, untuk peluncuran bus TMP gratis bagi ASN, sebut Muflihun, bertujuan memberikan transportasi yang aman dan nyaman pada pegawai menuju ke komplek perkantoran terpadu, di Tenayan Raya.
"Ini kan banyak pegawai kita yang tempat tinggalnya jauh dari perkantoran, maka kita beri kemudahan pelayanan yang mana rute MPP ke Tenayan Raya, bisa ditumpangi secara gratis," tutupnya. (adv)
Halaman:
1 2
Penulis: Arif Budiman Effendi
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Libur Lebaran 1445 H, RSUD Arifin Achmad Tetap Layani Pasien
- Libur Lebaran 1445 H, Ini Tips Dishub Pekanbaru untuk Pemudik Jalur Darat dan Laut
- DPKP Pekanbaru Usulkan Pembangunan 2 Pos Damkar di Tahun 2025, Ini Lokasi dan Alasannya
- Pemko Pekanbaru Gesa Perbaikan Infrastruktur untuk Masyarakat
- Masjid Raya Annur Pekanbaru Datangkan Imam Shalat Tarwih dari Palestina