Wirid Korpri Tandai Peresmian Masjid Sirah, Jadi Ikon Wisata Religi di Tiku

Minggu, 10 Maret 2024, 15:45 WIB | Wisata | Kab. Agam
Wirid Korpri Tandai Peresmian Masjid Sirah, Jadi Ikon Wisata Religi di Tiku
Bupati Agam, Andri Warman menandatangani prasasti peresmian Masjid Istiqomah yang dibranding dengan nama Masjid Sirah di Tiku, Jumat (8/3/2024). (humas)

Salah satu warga, Siti Rahmah, menyampaikan, peresmian Masjid Sirah diharapkan akan membawa berkah bagi mereka.

"Semoga masjid ini tidak hanya menjadi pusat ibadah, tetapi juga menjadi tempat yang memancarkan kedamaian dan keindahan serta kebangkitan ekonomi masyarakat," harapnya.

Harapan yang sama juga disampaikan pemuda setempat, Ahmad Hasan. Ia berharap peresmian Masjid Sirah akan lebih menggairahkan pariwisata di Tanjung Mutiara.

"Dengan promosi yang tepat, kami yakin masjid ini dapat menarik banyak wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam dan spiritualitas di sini," tuturnya. (*)

Halaman:
1 2 3 4
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI