DPRD Padang Gelar Bimtek di Masa Sidang I, Bahas Hak dan Kewajiban Sebelum dan Setelah Purna Bakti

Sabtu, 03 Februari 2024, 10:26 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
DPRD Padang Gelar Bimtek di Masa Sidang I, Bahas Hak dan Kewajiban Sebelum dan Setelah...
Ketua DPRD Padang, Syafrial Kani memberikan sambutan pada pembukaan Bimtek peningkatan kapasitas pimpinan dan anggota untuk Masa Sidang I tahun 2024, tanggal 29-31 Januari 2024. (humas)

Dengan pelaksanaan Bimtek ini, ungkap dia, diharapkan anggota DPRD Kota Padang dapat lebih memahami dan mendalami tugas-tugasnya sesuai dengan regulasi yang berlaku.

"Ini juga sejalan dengan semangat untuk mewujudkan lembaga legislatif yang profesional dan berdaya saing,"pungkasnya.

Diakhir kegiatan, pimpinan DPRD Padang menyampaikan terimakasih pada Ketua LPPM STIA LPPN Padang, Yenni Jufri beserta staf atas dukungan selama kegiatan Bimtek. (adv)

Halaman:
1 2 3
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI