Wali Kota Bukittinggi dan Padang Larang Perayaan Pergantian Tahun, Simak yang Dijadikan Alasan Keduanya

Sabtu, 30 Desember 2023, 10:12 WIB | News | Provinsi Sumatera Barat
Wali Kota Bukittinggi dan Padang Larang Perayaan Pergantian Tahun, Simak yang Dijadikan...
Jam Gadang Bukittinggi dengan latar belakang Gunung Singgalang. (humas pemko bukittinggi)

2. Niniak mamak, alim ulama, cadiak pandai dan tokoh masyarakat diharapkan partisipasinya mengingatkan anak kemenakan untuk tidak melakukan kegitan sebagaimana poin 1 di atas.

3. Kepada OPD terkait diminta mengawasi tempat-tempat yang berkemungkinan dijadikan sebagai lokasi perayaan pergantian tahun 2023.

4. Hindari maksiat, pelanggaran agama dan adat serta melakukan muhasabah dan kerja positif lainnya.

Baca juga: Arif Kurnia Serasa Bermimpi Bisa Tidur di Rumah Wali Kota Padang

5. Kepada kita semua diminta menjaga ketertibn dan keamanan dilingkungan masing-masing.

6. Agar kita semuatetap menjaga kerukunan dan antarumat beragama dalam menjalankan kehidupan sehari-hari.

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI