Jalan Berlubang, Warga Ampiang Parak Tanam Pohon Pisang

Minggu, 08 November 2015, 19:06 WIB | Wisata | Kab. Pesisir Selatan
Jalan Berlubang, Warga Ampiang Parak Tanam Pohon Pisang
Jalan berlubang di depan Pasar Pagi Ampiang Parak, Kecamatan Sutera, Pessel, ditanami warga setempat dengan batang pisang, Minggu (8/11/2015). Hal ini untuk mengantisipasi agar warga tak terperosok masuk lubang terutama saat hujan lebat turun. (lelek/valo

"Kita berharap, pemkab maupun provinsi, secepatnya memperbaiki jalan tersebut. Jangan sampai warga menilai pemerintah tidak peduli dengan nasib rakyatnya. Apakah ketika korban sudah berjatuhan, barulah mereka sibuk memperbaikinya," ucap Bustami ketika dikonfirmasi terpisah. (lek)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI