ASN Sumbar Diminta Manfaatkan Medsos Pribadi untuk Jelaskan Kebijakan Organisasi

Selasa, 11 Oktober 2022, 18:48 WIB | Kabar Daerah | Provinsi Sumatera Barat
ASN Sumbar Diminta Manfaatkan Medsos Pribadi untuk Jelaskan Kebijakan Organisasi
Asisten Administrasi Umum Setdaprov Sumbar, Andri Yulika mewakili Gubernur Sumatera Barat, membuka Rapat Koordinasi Kehumasan Provinsi Sumbar dan kabupaten kota se-Sumbar, di Istana Bung Hatta, Bukittinggi, Selasa. (humas)

Agus juga mengajak Humas pemerintah untuk memahami etika jurnalistik serta hak dan kewajiban media. Secara detail, Agus juga memaparkan bagaimana membuat press release, audit media, kiat wawancara dan jumpa pers yang efektif, hingga cara menghadapi wartawan nakal.

Sementara pada hari kedua, Rabu (12/10/2022) akan tampil sebagai narasumber Kepala Dinas Kominfotik Sumbar tentang peran Diskominfo dalam meningkatkan fungsi kehumasan.

Selain itu, juga hadir Ketua Badan Promosi Pariwisata Daerah Sumbar, Sari Lenggogeni yang akan menyampaikan materi tentang peningkatan kapasitas humas pemerintah dalam mempromosikan pariwisata daerah, guna mendukung Visit Beautiful West Sumatera 2023. (kyo)

Baca juga: Biro Adpim Sumbar Gelar Capacity Building di Bukittinggi, Ini Targetnya

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI