Bupati Agam Jamin Studi Anak Yatim Asal Pulai Tangah Hingga Perguruan Tinggi, Ini Kisahnya
Sementara itu, Zurhartini yang tak hentinya menangis, mengaku kedatangan bupati merupakan doa yang dikabulkan sang kuasa. Ia merasa lega setelah biaya pendidikan sang cucu mendapat jaminan dari bupati.
"Alhamdulillah ya Allah, Engkau telah mendengarkan doa hamba. Terima kasih saya ucapkan untuk bapak bupati Andri Warman," ucapnya seraya menengadahkan tangan.
Sebelumnya diberitakan, Aisyah merupakan siswi kelas V SD IT Almadaniy Lubuk Basung. Ia hanya tinggal berdua dengan sang nenek, di rumah yang sangat sederhana.
Ia ditinggal sang ayah sejak dari kandungan, sang ibu juga tak memberi kabar setelah bertahun-tahun pergi merantau.
Sirah cintanya kepada sang nenek tak ada pembanding. Aisyah termasuk anak yang lembut dan tak banyak kemauan. Ia menyadari sang nenek bukanlah orang yang bergelimang harta, hanya bekerja serabutan.
Impian terbesarnya adalah membahagiakan sang nenek dengan menjadi seorang guru. Kini, Aisyah sudah mampu menghafal al Quran sebanyak 2 juz. (kyo)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Pjs Bupati Agam Pimpin Rapat Koordinasi Jelang Pencoblosan Pemilihan Serentak 2024, Ini yang Dibahas
- Pjs Bupati Agam: Penguatan SDM harus Sejalan dengan Kebutuhan Era Digital
- Sekda Agam Tandatangani Perjanjian Kerjasama Pemungutan Opsen Pajak dengan Pemprov Sumbar
- Pjs Bupati Agam Hadiri Rapat Mendagri Bersama Komisi II DPR RI, Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024
- Ketua Pengadilan Tinggi Padang Kunjungi Pemkab Agam, Ini yang Dibicarakan