Pekerjaan Turap SDN 28 Selasa Tangah Runtuh, Ini Kata Kadisdik Agam

Jumat, 02 September 2022, 10:17 WIB | Kabar Daerah | Kab. Agam
Pekerjaan Turap SDN 28 Selasa Tangah Runtuh, Ini Kata Kadisdik Agam
Kepala Dinas Pendidikan Agam, Isra.

Kepala Tukang Eri kepada wartawan Kamis (1/9/2022) mengatakan, pelaksana proyek turap tebing adalah CV. Excellent.

"Pekerjaan sebenarnya sudah selesai. Kurang lebih sudah 5 Minggu kami bekerja," ucapnya seraya mengatakan, pasir digunakan kurang bagus.

"Pasir dari mana, wak (saya) ndak tahu. Kalau adukkanya 1:3 yakni, tiga gerobak penuh pasir dan satu sak semen," paparnya.

Eri tidak membantah adukan pasir dengan semen sedikit rapuh. "Pasirnya yang kanai," ucap Eri.

Untuk diketahui, turap tebing SDN 28 Selasa Tangah dari pasangan batu kali runtuh pada Selasa (30/8/2022) sore.

Pekerjaan turap SDN 28 Salasa Tangah, Jorong Salasa Tangah, Nagari Padang Tarok, Kecamatan Baso, Kabupaten Agam dikerjakan dengan nilai kontrak Rp199 juta lebih.

Masa pekerjaan selama 90 hari kelender dimulai dari 24 Juni - 21 September 2022. (ham)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI