Disdukcapil Targetkan Seluruh ASN Padang Telah Gunakan KTP Digital dalam Sebulan
"Sama seperti dompet digital, kita tidak perlu lagi bawa uang tunai, cukup membayar dengan aplikasi di HP, maka identitas kependudukan digital juga demikian. Karena, identitas kita ada di dalam aplikasi yang ada di HP masing-masing," ungkap Teddy.
Namun demikian, tambah Teddy, warga yang tidak memiliki HP Android tidak perlu khawatir karena identitas kependudukan seperti KTP el tetap berlaku. (vri)
Halaman:
1 2
Padang, Hendri Septa, KTP Digital
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- KPU Padang Gelar Simulasi Putung Suara, Pj Wako: Sempurnakan Kembali Potensi Kekurangan Pelaksanaan
- Reses Dapil, Albert Hendra Lukman Jemput Aspirasi Penerima KIP dan PIP di Kota Padang
- Warga Piai Tengah Minta M Iqra Chissa Perjuangkan Perbaikan Irigasi dan Jalan
- Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Padang Timur, Muhidi Sarankan Ada Rembug Warga yang Bukan Musrenbang
- Hendri Septa-Hidayat Tawarkan Tiga Kartu Hebat di Pemilihan Serentak 2024, Ini Manfaatnya