Pak Tua Acungkan Sebilah Sajam ke Satpol PP, Ini Penyebabnya

Selasa, 12 April 2022, 16:47 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
Pak Tua Acungkan Sebilah Sajam ke Satpol PP, Ini Penyebabnya
Personel Satpol PP Padang, mencoba berdialog dengan seorang kakek tua di Jl Sudirman, Padang, Senin sore. (humas)

Terkait kejadian tersebut, Mursalim mengimbau seluruh masyarakat, agar bersama-sama menjaga Ketertiban dan Ketentraman Masyarakat di Kota Padang.

"Jangan sampai niat baik kita disalahkan sekelompak masyarakat dan akhirnya bisa membuat aktifitas mereka dapat menimbulkan keresahan bagi orang lain," terang dia.

"Kami tetap mengimbau masyarakat, agar tidak menggunakan fasilitas umum untuk kepentingan pribadi, apalagi sampai membuat keindahan kota jadi tercemar hingga sampai melakukan kegiatan kriminal," jelas Mursalim. (vri)

Baca juga: Biro Adpim Sumbar Gelar Capacity Building di Bukittinggi, Ini Targetnya

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI