Badan Informasi Geospasial Bangun Stasiun Pasang Surut di Pasaman Barat

Selasa, 22 Februari 2022, 22:10 WIB | Kabar Daerah | Kab. Pasaman Barat
Badan Informasi Geospasial Bangun Stasiun Pasang Surut di Pasaman Barat
Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Pasaman Barat, Zulfi Agus meninjau lokasi pemasangan Stasiun Pasang Surut untuk mendukung pengembangan dan penguatan INA-TEWS, Selasa. (robbi irwan)

Terkait dengan waktu pemasangan Stasiun Pasang Surut dari Badan Informasi Geospasial tersebut, akan dipasang sesuai jadwal yang sudah di sepakati yakni pada Juni 2022.

"Mohon dukungan semua masyarakat. Agar pembangunan Stasiun Pasang Surut dari Badan Informasi Geospasial untuk pengembangan dan penguatan INA-TEWS terlaksana dengan baik," ujarnya. (pl1)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI