Pedagang Pasar Aur Kuning Bukittinggi Mulai Berjual Beli

Kamis, 06 Mei 2021, 18:03 WIB | News | Provinsi Sumatera Barat
Pedagang Pasar Aur Kuning Bukittinggi Mulai Berjual Beli
Pedagang kaki lima di Pasar Terminal Aur Kuning, melayani pembeli yang mulai berjubel jelang Idul Fitri 1442 H, Kamis (6/5/2021). (hamriadi/valoranews)

"Alhamdulillah, tahun ini perdagangan mulai sedikit bergairah. Kalau omzet, memang tidak seperti waktu sebelum Covid19 terjadi," ungkapnya.

Ia mengatakan, mulai bergairahnya perdagangan di Pasar Aur Kuning ini, memang bertepatan dengan Ramadhan 1442 H/2021 M, menjelang hari Raya Idul Fitri.

"Mudah-mudahan seterusnya perdagangan di Pasar Aur Kuning tetap membaik dan Covid19 segera berakhir. Dengan demikian, omzet pedagang kembali normal," harapnya. (ham)

Baca juga: Forum Kota Sehat Bukitttinggi Gelar Pembinaan Pokja Kelurahan Sehat

Halaman:
1 2

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan: