Bangun Generasi Financially Fit, OCBC NISP Luncurkan Nyala

Senin, 15 Maret 2021, 19:03 WIB | News | Provinsi Sumatera Barat
Bangun Generasi Financially Fit, OCBC NISP Luncurkan Nyala
Direktur Bank OCBC NISP, Ka Jit bersama Dedy Corbuzer dalam acara talk show peluncuran Nyala di Jakarta, Senin (15/3/2021). (istimewa)

Sekilas tentang Nyala

Nyala adalah layanan perbankan dari Bank OCBC NISP yang memperkenalkan konsep manfaat terbaik berdasarkan saldo gabungan dari berbagai produk yang dimiliki di OCBC NISP (tabungan, deposito, rekening giro, tabungan berjangka, produk investasi).

Setelah bergabung dengan layanan Nyala, nasabah dapat mengembangkan dana pada produk-produk dari Bank OCBC NISP memungkinkan nasabah untuk menabung dan berinvestasi mulai dari Rp20.000 di antaranya:
- TAKA tersedia dalam dua jenis yakni TAKA fix installment (pembukaan melalui cabang) dan TAKA Online (pembukaan melalui ONe Mobile) di mana nasabah dimungkinkan untuk mengumpulkan Rp20.000 per hari menjadi angsuran bulanan dengan set up autodebit di ONe Mobile.
- Reksa Dana Berjangka dengan pembelian Harian, Mingguan, dan Bulanan di ONe Mobile dengan nominal Rp20.000 (berlaku untuk produk tertentu ie. Reksa Dana yang dijual oleh BNP Paribas).
Selain itu kelebihan layanan NYALA adalah nasabah bisa mendapatkan manfaat layanan yang menguntungkan lainnya sebagai berikut:
* Bebas biaya transfer antar bank melalui ATM, IB, dan ONe Mobile dengan metode online dan SKN/LLG
* Bebas biaya Tarik tunai di ATM Prima, Bersama, dan OCBC Singapura
* Transaksi valas dengan kurs yang kompetitif
* Cashback hingga Rp250 ribu dengan kode promo NYALA 250

Baca juga: Jenderal Andika Perkasa Terjunkan Tim Wasev ke TMMD Nagari Panyalaian

Terdapat pula layanan untuk para pebisnis yaitu layanan Nyala Bisnis, dimana para pebisnis bisa memiliki saldo gabungan dengan rekening terpisah yang memudahkan untuk mengatur keuangan pribadi dan bisnis. (kyo)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI