JKA Sosialisasikan Empat Pilar ke Kader Ansor Sumbar

Minggu, 07 Februari 2021, 17:20 WIB | Wisata | Kab. Padang Pariaman
JKA Sosialisasikan Empat Pilar ke Kader Ansor Sumbar
Wakil Ketua PW GP Ansor Sumbar, Nofri Andy N membuka sosialisasi 4 Pilar, Ahad (7/2/2021) di Pondok Pesantren Nurul Yaqin Ringan-Ringan, Pakandangan, Kabupaten Padangpariaman. (istimewa)

"Ini perlu dipertanyakan. Padahal Ansor turut serta berjuang mendirikan NKRI, terus mengawal dan menjaga keutuhan NKRI," kata John Kenedy.

John Kenedy mengakui, masih banyak isu-isu dan gerakan yang mengancam serta merusak empat pilar kebangsaan tersebut.

"Sebagai anggota DPR RI yang diberi tugas mensosialisasikan empat pilar ke tengah masyarakat. Sehingga isu dan gerakan yang terus mengancam pilar-pilar kebangsaan bisa diantisipasi," kata John Kenedy.

Baca juga: 45 Peserta DTD Ansor Bukittinggi Dibaiat; Patuhi Ulama dan Jaga NKRI jadi Komitmen Bersama

Usai pemaparan, tiga orang peserta diberi kesempatan bertanya kepada John Kenedy. Sebelumnya, turut memberikan sambutan Khalifah Syekh Imraniyah/Pengasuh Pesantren Nurul Yaqin Ringan-Ringan Syekh Muda Zulhamdi Tuanku Kerajaan nan Saliah. (rls)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI