Video Dugaan Negosiasi, LBH: Personel Lantas Tak Patuhi Mekanisme Penyelesaian Tilang

Selasa, 08 September 2015, 11:59 WIB | News | Kota Padang
Video Dugaan Negosiasi, LBH: Personel Lantas Tak Patuhi Mekanisme Penyelesaian Tilang
Lomba Melukis Anti Korupsi di SDN 06 Ladang Laweh Kenagarian Sicinci Kabupaten Padangpariaman. Kegiatan terselenggara atas kerja sama LBH Padang, Paralegal LBH Padang Kenagarian Sicincin, KKN Mahasiswa Universitas Eka Sakti (Unes) dan SDN 06 Ladanglaweh.

Sementara, sejumlah masyarakat berpandangan atas beredarnya video berdurasi 4.1 menit yang diunggah pemilik akun facebook Joni Hermanto tersebut, jelas telah menodai institusi kepolisian yang tengah gencar membangun citra positif di tengah masyarakat. Tak kurang, sikap warga yang masih bernegosiasi juga disayangkan.

"Sama saja, si pengendara sudah jelas melanggar aturan yaitu tidak menyalakan lampu kendaraannya, tapi berusaha menyuap petugas. Begitupun petugas, masih juga mau melakukan praktek-praktek menyalahi aturan," terangnya. (vri)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI