Gardu Induk Muaralabuh Beroperasi Juni, PLN: Pemadaman Bergilir Tak Ada Lagi
Perlu Didukung
Wakil Bupati Solok Selatan, Abdul Rahman mengimbau masyarakat setempat, mendukung pembangunan proyek nasional pembangunan Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) demi kemaslahatan orang banyak.
"Kalau masih ada masyarakat yang belum setuju untuk ganti rugi, nanti pemda akan membantu dengan melakukan pendekatan serta sosialisasi kepada mereka," ujarnya.
Baca juga: Satu Perusahaan Diminta Bina Satu Cabang Olahraga
Ia mengimbau tokoh masyarakat, mendukung pembangunan proyek ini dan bersedia tanahnya diganti rugi sebab ini merupakan proyek nasional yang berdampak positif bagi pembangunan daerah.
"Ini proyek nasional di daerah kita, jadi harus didukung bersama-sama," ujarnya. (rls)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Peneliti dari 3 Perguruan Tinggi jadikan Nagari Lubuk Malako Prototype Desa Adat
- Ketua Dekranasda Solsel Resmikan Mitra Kerinci Galeri
- Mandabiah Kabau Nan Gadang, Khairunas: Pemkab Dukung Pelestarian Budaya
- Bupati Solsel Nilai BBI Bariang Cocok jadi Lokasi Wisata Edukasi
- Dekranasda Solsel Fasilitasi 70 Milenial Dilatih Desainer Andal