Perayaan HUT RI di Pemkab Pessel Meriah
VALORAnews -- Perayaan HUT RI ke-70 di Pemkab Pessel, diwarnai dengan aneka lomba yang digelar di halaman kantor bupati, Kamis (13/8/2015). Perlombaan digelar antar SKPD, muspika dan instansi umum.
"Dengan semangat kebersamaan ini, persatuan dan kesatuan serta silaturahmi terjalin dengan baik," ungkap Sekda Pessel, Erizon.
Acara ini mengambil semangat gerakan nasional "Ayo Kerja 70 tahun Indonesia Merdeka," dengan mengusung slogan "Kita tingkatkan rasa persatuan dan kesatuan serta sukseskan penyelenggaraan pemilihan bupati dan wakil bupati yang jujur, adil, aman, tertib dan damai di Pesisir Selatan 2015." (lek)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Rekomendasi Camping Ground di Pesisir Selatan, Pemandangannya Indah Cocok Berkemah, Cuma Rp150 Ribu per Malam
- 4 Tempat Liburan di Pesisir Selatan Sumbar, 3 Diantarnya Wisata Air
- KULINER KHAS MANDEH: Gulai Ambacang Ikan Karang, Nikmatnya Bikin Lidah Bergoyang
- CAMPING di MANDEH: Mengintip Indahnya Sunset dari Dalam Kemah
- TREKKING MANDEH: Menikmati Sekeping Surga Tersembunyi, di Puncak Batu Garudo