PP Lubuak Bagaluang Gelar Lomba Asmaul Husna dan Nasi Goreng Kreasi

Sabtu, 09 Februari 2019, 17:59 WIB | News | Kota Padang
PP Lubuak Bagaluang Gelar Lomba Asmaul Husna dan Nasi Goreng Kreasi
Kepala Bagian Kesra Padang, Jamilus membuka lomba Asmaul Husna dan memasak nasi goreng kreasi di Sekretariat PAC PP Lubuak Bagaluang, Jalan Ujung Tanah, Belakang Kampus UPI, Sabtu (9/2/2019). (humas)

Sementara itu, Ketua Pelaksana, Andi Meirizal menyampaikan untuk lomba memasak nasi goreng kreasi, setiap tim menyediakan nasi goreng 5 porsi. Satu porsi untuk dinilai dan 4 porsi lagi akan kita sumbangkan untuk makan bersama dengan anak yatim di lingkungan Kecamatan Lubuak Bagaluang.

Respon masyarakat cukup positif, dilihat dari peserta lebih dari 40 tim ikut berlomba yang terdiri dari kader PKK, Kader Yandu dan Majelis Taklim Se-Kecamatan Lubuak Bagaluang. Hadiah lomba ini berupa tropi dan juga diberikan tabanas Sikoci dari bank nagari.

"Insyaa Allah, kedepan kita juga akan mengadakan MTQ tingkat PAC se-Kota Padang kemudian lomba lomba keagamaan lainnya," tutur Andi Meirizal. (rls/vry)

Baca juga: Mahyeldi Ajak Pemuda Pancasila Berantas Maksiat dan Paham Komunis

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI