MTsN 6 Dipersiapkan Jadi Madrasah Cerdas Bencana

Kamis, 18 Oktober 2018, 17:33 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
MTsN 6 Dipersiapkan Jadi Madrasah Cerdas Bencana
Kabid KL BPBD Padang, Hendry bersama Andi Amir (Lurah Gunung Pangilun) dan Hj Rifdawati (Kepala MTsN 6 Padang), saat pembekalan terkait mitigasi bencana dan penyelamatan diri saat gempa disertai tsunami bagi siswa sekolah itu, Kamis (18/10/2018). (humas)

"Untuk itu, setiap individu harus memiliki kemampuan menyelamatkan diri sendiri guna mengurangi risiko bencana, termasuk para siswa di lingkungan sekolah," ujar Hendry.

Ia menambahkan, BPBD Kota Padang tengah mempersiapkan sekolah-sekolah cerdas bencana. Seluruh warga sekolah diberikan pembekalan tentang mitigasi dan penyelamatan diri.

"Pembekalan ini akan dilanjutkan dengan pelaksanaan simulasi untuk memaksimalkan edukasi terhadap siswa," tukasnya (rls/vry)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI