KT Mabest Padang Selatan Dinilai Tim Tingkat Nasional

Jumat, 21 September 2018, 18:36 WIB | News | Kota Padang
KT Mabest Padang Selatan Dinilai Tim Tingkat Nasional
Wako Padang, Mahyeldi menyambut Ketua Tim Penilai Karang Taruna tingkat Nasional, Suriadi yang melakukan visitasi ke KT Mabest, Jumat (21/9/2018). (humas)

Sementara itu, Ketua Karang Taruna Mabest, Ria Oktoviasari menjelaskan, kegiatan pemuda Mato Aia banyak diarahkan pada kegiatan sosial dan peningkatan ekonomi. Diantaranya membentuk UEP.

"Ada beberapa UEP, di antaranya kami mengolah pupuk organik dari kotoran sapi. Pupuk itu dapat dijual dan menghasilkan uang. Kemudian, kami melakukan kegiatan sosial membantu warga tidak mampu, membangun rumah layak huni serta berbagai kegiatan lainnya," tutur Ria.

Ria menambahkan, KT Mabest selalu mendapat pembinaan dan motivasi dari camat dan lurah dalam setiap kegiatan. Hal itu mendorong KT Mabest mampu bersinergi dengan semua elemen sehingga terciota kekompakan.

Baca juga: Mahyeldi Jalani Cuti Kampanye Pilkada, Fasilitas Dinas Diserahkan ke Plt Gubernur

"Pembinaan dan motivasi dari camat dan lurah mendorong kami untuk terus berbuat yang terbaik," tukasnya. (rls/vry)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI