Pemko Padang Tingkatkan Kualitas Guru Mengaji

Rabu, 21 Maret 2018, 19:47 WIB | News | Kota Padang
Pemko Padang Tingkatkan Kualitas Guru Mengaji
Staf Ahli Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan, Afrizal Khaidir membuka Pelatihan Peningkatan Kualitas Guru TPQ/TQA dan MDT se-Kota Padang, Senin (19/3/2018). (humas)

Untuk tingkat Guru TPQ dan TQA semuanya berjumlah 2.815 orang dengan rincian untuk 285 orang yang memiliki sertifikasi A, 509 orang sertifikasi B dan 2.021 orang bersertifikasi C. Sementara itu untuk tingkat Guru MDT 95 semuanya berjumlah 945 orang. Sebanyak 95 orang yang memiliki sertifikasi A, 168 orang sertifikasi B dan 682 orang bersertifikasi C.

"Bagi guru mengaji tersebut mendapat dana insentif dengan besarannya sesuai seritifkasi yang dimiliki masing-masingnya. Hal tersebut merupakan bentuk perhatian dan keseriusan Pemko Padang. Dimana untuk sertifikasi A mendapatkan dana insentif Rp500 ribu tiap bulannya. Bagi yang memiliki sertifikasi B menerima Rp350 ribu perbulan dan sertifikasi C sebanyak Rp250 ribu perbulan," terangnya.

Dalam workshop ini, menghadirkan sebanyak 12 orang narasumber yang berkompeten di bidangnya. Masing-masingnya menyampaikan berbagai materi penting terkait peningkatan kualitas bagi para guru mengaji tersebut. (rls/vry)

Baca juga: Jalan Balingka-Padang Lua Rusak Berat Akibat Pengalihan Jalan, Sumbar Hanya Sanggup Perbaiki 1 Km Audy Cari Dana ke Pusat

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI