Terdiri dari Tiga Varietas: Beras Rajo Pasisia Siap Masuk Pasar Modern
Luas sawah irigasi juga mengalami peningkatan sebesar 611 HA dari 20.827 HA di tahun 2014 menjadi 21.438 HA di tahun 2015.
Untuk total luas area lahan sawah 31.225 HA, dengan rincian Sawah Irigasi 21.438 HA, Sawah Tadah Hujan 9.397 HA, Sawah Pasang Surut 79 HA (hanya di Kecamatan Airpura), dan Sawah Lebak 320 HA (Lengayang, Sutera dan Koto XI Tarusan).
Sawah Irigasi terluas berada di Kecamatan Lengayang yakni 3.090 HA, sedangkan Sawah Tadah Hujan di Linggo Sari Baganti 2.425 HA.
Sedangkan Total Luas Tanam di tahun 2015: 62.434 HA, Luas Panen 62.327 HA, dengan Produksi 317.382,96 Ton, rata-rata panen 50,92 kwintal/ha. (adv)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Rekomendasi Camping Ground di Pesisir Selatan, Pemandangannya Indah Cocok Berkemah, Cuma Rp150 Ribu per Malam
- 4 Tempat Liburan di Pesisir Selatan Sumbar, 3 Diantarnya Wisata Air
- KULINER KHAS MANDEH: Gulai Ambacang Ikan Karang, Nikmatnya Bikin Lidah Bergoyang
- CAMPING di MANDEH: Mengintip Indahnya Sunset dari Dalam Kemah
- TREKKING MANDEH: Menikmati Sekeping Surga Tersembunyi, di Puncak Batu Garudo