Hunting Foto di Solok Selatan, Arbain Rambey: Saya akan Ajak Keluarga Datang Kembali
"Untuk tokoh-tokoh sekaliber mereka, selalu dimonitor apa dan mengapa kegiatan mereka. Jadi kalau mereka tiba-tiba berada di pedalaman Solok Selatan, artinya ada sesuatu yang istimewa yang menyebabkan mereka berdua ini mau datang ke Solok Selatan," jelasnya.
Diharapkan, agar setelah adanya kunjungan dua photografer nasional ini akan banyak yang tertarik datang ke Solok Selatan. Tapi dari semua itu, tentu kita sangat berharap dengan karya-karya foto dan video yang dihasilkan di Solok Selatan. Sehingga bisa dimanfaatkan utk promosi pariwisata Solok Selatan.
"Dari pembicaraan dengan mereka, hasil karya photo dan video mereka nantinya akan diberikan kepada Pemkab Solok Selatan, sebagai bahan promosi wisata," katanya.
Baca juga: Muhidi Ajak LKAAM Sumbar Kawal Generasi Muda dari Pengaruh Negatif
Selain mengabadikan destinasi wisata di Solok Selatan, kedua photografer nasional tersebut juga melakukan pemotretan hasil karya desainer Ida Syofian di Kawasan SRG. (dky)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Peneliti dari 3 Perguruan Tinggi jadikan Nagari Lubuk Malako Prototype Desa Adat
- Ketua Dekranasda Solsel Resmikan Mitra Kerinci Galeri
- Mandabiah Kabau Nan Gadang, Khairunas: Pemkab Dukung Pelestarian Budaya
- Bupati Solsel Nilai BBI Bariang Cocok jadi Lokasi Wisata Edukasi
- Dekranasda Solsel Fasilitasi 70 Milenial Dilatih Desainer Andal